Video Podcast: 3 Pilar SEO untuk Meningkatkan Jumlah Pengunjung Website

 

Katalis.net — Meningkatkan jumlah pengunjung website atau blog memerlukan usaha yang dikenal dengan sebutan SEO.

Apa itu SEO?

SEO adalah singkatan dari Search Engine Optimization atau pengoptimalan mesin telusur. Hal ini diterapkan untuk meumudahkan dan mempercepat website dirambah, diindeks, dan diperingkat oleh mesin pencari (Google, Yahoo, Bing).

Ada 200 faktor SEO penentu peringkat web di Google. Pada episode kali ini, seri podcast komunikasi praktis bersama praktisi media ASM Romli aka Kang Romel (Romeltea) membahas tiga pilar SEO untuk Meningkatkan Jumlah Pengunjung Website, yakni:

  1. Konten (Content)
  2. Tautan (Link)
  3. Social (Media Sosial)

Intinya, konten web harus berkualitas dan bermanfaat, mengandung link internal dan eksternal, dan dibagikan di media sosial.*

 

Read More

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *